Kepala Dinas TPH Membuka Kegiatan Literasi Keuangan Lanjutan YeSS Programme Gowa

- Jurnalis

Jumat, 2 Agustus 2024 - 06:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TU7UA, Gowa | Kamis, 1 Agustus 2024, Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura, Drs. H. Muh. Fajaruddin, MM  berada di salah satu lokasi kegiatan LKL Programme YeSS Gowa, UPT BDSP BPP Limbung yang dilaksanakan serentak 4 BPP Kecamatan lainnya.

Berdasarkan pantauan media ini, Kadis TPH dalam sambutannya menyampaikan “saya selalu bersemangat setiap kali berada dalam kegiatan millenial ini, karena melihat semangatnya para pemuda petani millenial yang mau belajar untuk mengembangkan bidang pertanian” pungkasnya.

Baca Juga :  Menghitung Jumlah Kursi DPR Diperoleh Parpol

Banyak harapan yang disampaikan oleh kadis tanaman pangan dan hortikultura untuk para pemuda yang hadir dalam kegiatan LKL.

Harapan besar yang dititipkan agar dapat meningkatkan ketahanan pangan daerah dengan inovasi-inovasi pemuda.

Mempertahankan dan meningkatkan usaha-usaha pertanian rintisan orang tua agar dapat menggantikan kelak, sebab angka petani dikhawatirkan semakin berkurang setiap tahunnya, jika tidak ada penerus dari anak petani untuk usaha pertaniannya sendiri.

Baca Juga :  ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur

Permintaan hasil pertanian juga semakin meningkat dari program-program pemerintah tentu ini akan menjadi peluang besar untuk pelaku pertanian.

Di tempat yang sama Fajaruddin menyampaikan juga beberapa motivasi dari petani yang sukses di usia muda agar bisa menjadi dorongan para petani millenial untuk bisa maju membangun meningkatkan hasil pertanian daerah.

 

Penulis : Nur Islamiah Ismail

 

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan
ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur
Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 
Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia
Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan
K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir
Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur
Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 Desember 2025 - 22:02 WIB

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 22:55 WIB

ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur

Kamis, 18 Desember 2025 - 21:05 WIB

Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 

Selasa, 16 Desember 2025 - 00:05 WIB

Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia

Senin, 3 November 2025 - 19:10 WIB

Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan

Sabtu, 1 November 2025 - 19:56 WIB

K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur

Senin, 27 Oktober 2025 - 05:21 WIB

Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara

Berita Terbaru