Kemenkum Gorontalo Komitmen Bangun ZI

- Jurnalis

Senin, 13 Januari 2025 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Implementasi reformasi birokrasi dalam rangka menjaga dan meningkatkan kinerja seluruh jajaran dalam bingkai integritas.

Implementasi reformasi birokrasi dalam rangka menjaga dan meningkatkan kinerja seluruh jajaran dalam bingkai integritas.

Gorontalo |TU7UA| Penandatanganan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas, Pakta Integritas, dan Perjanjian Kinerja Kantor Wilayah Kementerian Hukum Gorontalo bangun Zona Integritas di tahun 2025.

Bertempat di Aula Pengayoman Kanwil Gorontalo, Senin (13/01) untuk mengimplementasikan reformasi birokrasi dalam rangka menjaga dan meningkatkan kinerja seluruh jajaran dalam bingkai integritas.

Kepala Kantor Wilayah Kemenkum Gorontalo, Pagar Butar Butar dalam sambutannya menyampaikan hal ini sebagai tindaklanjut komitmen bersama yang dilaksanakan oleh Menteri Hukum bersama Pimti Madya Unit Eselon I dan Kakanwil seluruh Indonesia pada tanggal 7 Januari 2025 kemarin.

Baca Juga :  Pemerintah Sulsel Luncurkan Program Generasi Terampil untuk Meningkatkan Keterampilan Remaja

Ia menegaskan pentingnya komitmen bersama dalam mewujudkan Zona Integritas, untuk peningkatan pelayan publik melalui transformasi Kanwil Kementerian Hukum Gorontalo tahun 2025.

“Dengan penandatanganan komitmen ini, kita semua sepakat untuk bekerja sama dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik dan mewujudkan birokrasi yang bersih dan melayani,” ujarnya.

Lebih lanjut menurut Kakanwil Pagar Butar Butar hal ini juga merupakan pondasi awal bagi jajaran Kanwil Kemenkum Gorontalo dalam bekerja dan berkinerja di sepanjang tahun 2025.

Baca Juga :  Pakai Senyuman, Putri Dakka Gratiskan Kebutuhan Dapur di Pasar Bua Luwu

“Dengan komunikasi, koordinasi dan kolaborasi yang baik melalui peningkatan pemberian layanan kepada masyarakat, semoga tahun ini Kanwil Kemenkum Gorontalo dapat meraih predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM),” tambahnya.

Hadir dalam kegiatan ini para kepala divisi, pejabat administrator, serta seluruh jajaran dilingkungan Kantor Wilayah Kemenkum Gorontalo.

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan
ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur
Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 
Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia
Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan
K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir
Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur
Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 Desember 2025 - 22:02 WIB

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 22:55 WIB

ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur

Kamis, 18 Desember 2025 - 21:05 WIB

Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 

Selasa, 16 Desember 2025 - 00:05 WIB

Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia

Senin, 3 November 2025 - 19:10 WIB

Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan

Sabtu, 1 November 2025 - 19:56 WIB

K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur

Senin, 27 Oktober 2025 - 05:21 WIB

Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara

Berita Terbaru