Kapolres Pelabuhan Makassar Lakukan Peninjauan Lokasi Bedah Rumah

- Jurnalis

Jumat, 19 April 2024 - 15:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto didampingi Wakapolres Kompol Sugeng meninjau lokasi pembangunan bedah rumah, Jum'at , (19/04/2024).

Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto didampingi Wakapolres Kompol Sugeng meninjau lokasi pembangunan bedah rumah, Jum'at , (19/04/2024).

Makassar |Tu7ua| Program Kapolda Sulawesi Selatan (Sulsel) Peduli.

Merupakan bentuk intervensi sosial menstimulus peningkatan kesejahteraan masyarakat.

Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto didampingi Wakapolres Kompol Sugeng meninjau lokasi pembangunan bedah rumah, Jum’at , (19/04/2024).

Diketahui, Polres Pelabuhan Makassar membedah lima buah rumah warga tidak layak huni di dua kecamatan.

Baca Juga :  Arahan AKBP Yudi Frianto Saat Apel Pergeseran Pasukan PAM TPS

Lokasi pembangunan bedah rumah untuk masyarakat miskin di Kecamatan Wajo dan Ujung Tanah, Kota Makassar.

Dikatakan Humas IPTU Hasrul, kegiatan yang dilakukan personil Polres Pelabuhan Makassar adalah gagasan Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R Djajadi.

Gagasan tersebut salah satu bentuk wujud kepedulian pengentasan kemiskinan.

Baca Juga :  Festival Seni Pertunjukan Makassar 2025: Sukses Besar di Gedung Kesenian Societeit de Harmonie

Program dari pemerintah pusat agar bermanfaat bagi warga yang membutuhkan.

Program juga sebagai cerminan bahwa Polri selalu dekat dengan masyarakat.

Tugas institusi kepolisian tidak hanya sekedar melakukan hukum.

Namun lebih kepada pengayoman dan pelindung. (@$_23)

 

 

 

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan
ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur
Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 
Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia
Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan
K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir
Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur
Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 Desember 2025 - 22:02 WIB

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 22:55 WIB

ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur

Kamis, 18 Desember 2025 - 21:05 WIB

Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 

Selasa, 16 Desember 2025 - 00:05 WIB

Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia

Senin, 3 November 2025 - 19:10 WIB

Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan

Sabtu, 1 November 2025 - 19:56 WIB

K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur

Senin, 27 Oktober 2025 - 05:21 WIB

Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara

Berita Terbaru