Kemenkumham Gorontalo Ziarah dan Tabur Bunga Hari Pengayoman ke-79

- Jurnalis

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 06:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TU7UA, Gorontalo  –  Dalam rangka memperingati Hari Pengayoman ke-79, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Gorontalo Kokohkan Perjuangan Pahlawan Menuju Indonesia Emas 2045 dengan menyelenggarakan upacara ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Pentadio Kabupaten Gorontalo.

Acara dipimpin langsung oleh Kakanwil Kemenkumham Gorontalo, Pagar Butar Butar, dan diikuti pejabat pimpinan tinggi pratama, Kepala UPT, pejabat administrator dan pengawas serta jajaran dilingkungan Kanwil dan UPT.

Upacara dimulai dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan diikuti dengan khidmat, dilanjutkan dengan mengheningkan cipta untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuang demi kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga :  K-Apel Tebar Cinta dan Literasi di Pulau Sarappo Lompo, Pangkep

Kegiatan dilanjutkan dengan prosesi tabur bunga di makam para pahlawan, sebelumnya Kakanwil Pagar Butar Butar secara simbolis meletakkan karangan bunga di monumen pahlawan sebagai bentuk penghormatan dan penghargaan atas jasa-jasa mereka. Seluruh peserta upacara kemudian mengikuti prosesi tabur bunga dengan penuh khidmat.

Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian peringatan Hari Pengayoman ke-79 yang mengusung tema “Kementerian Hukum dan HAM Mengabdi untuk Negeri Menuju Indonesia Emas 2045”. Melalui kegiatan ini, diharapkan seluruh insan pengayoman dapat terus mengingat dan meneladani nilai-nilai kepahlawanan dalam melaksanakan tugas dan pengabdian kepada bangsa dan negara.

Baca Juga :  Lurah Parang Tambung Turun Langsung, Bantu Warga Lansia Sakit yang Terlantar

Usai upacara Kakanwil Pagar Butar Butar didampingi pimti kepada media mengatakan “Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Melalui upacara ini, kita diingatkan untuk selalu mengenang dan meneladani semangat juang para pahlawan dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab kita sehari-hari.” ujarnya.

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan
ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur
Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 
Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia
Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan
K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir
Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur
Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 Desember 2025 - 22:02 WIB

Serah Terima Jabatan Se ORW 013, Lurah Buntusu Apresiasi Dedikasi Pj dan Komitmen Pembangunan Berkelanjutan

Sabtu, 20 Desember 2025 - 22:55 WIB

ITBM Balik Diwa Dapat Apresiasi Tinggi UNM: Prestasi LLDIKTI 2025 Sebagai Bukti Potensi Perguruan Tinggi Swasta Timur

Kamis, 18 Desember 2025 - 21:05 WIB

Rumah Zakat Serahkan “Rumah Layak Huni” ke Keluarga Ilham 

Selasa, 16 Desember 2025 - 00:05 WIB

Diskusi Buku Sejarah Kerajaan Makassar Karya Nicolas Garvaise: Memanggil Pulang Kisah Kota Dunia

Senin, 3 November 2025 - 19:10 WIB

Buku Antologi Bertajuk Koordinat Rasa Resmi Diluncurkan

Sabtu, 1 November 2025 - 19:56 WIB

K-apel Kembali Gelar Ekspedisi Berbagi Cinta di Pulau, Sentuh Hati Masyarakat Pesisir

Senin, 27 Oktober 2025 - 19:32 WIB

Digitalisasi Gambusu Makassar Dorong Ekonomi Hijau dan Pariwisata Indonesia Timur

Senin, 27 Oktober 2025 - 05:21 WIB

Makassar Gelar “Oktober Breast Cancer Awareness” untuk Tingkatkan Kesadaran Deteksi Dini Kanker Payudara

Berita Terbaru