Menuju Pemilu 2024 Damai, TNI Polri Deklarasi Komitmen Netralitas

- Jurnalis

Kamis, 30 November 2023 - 23:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar |TU7UA| Menuju pemilihan umum (Pemilu) yang damai, TNI/Polri bersama KPU, Bawaslu dan Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) menggelar Deklarasi Komitmen Netralitas pada di halaman Polrestabes, Jalan Ahmad Yani, Kota Makassar, Kamis 30/11/2023.

Selain deklarasi, juga dilepas bantuan 4.000 sembako untuk masyarakat Makassar, seperti diungkapkan Wakil Satuan Petugas (Satgas) Cooling System (CSM) Mabes Polri, Brigjen Pol Yuyun Yudhantara saat kegiatan berlangsung.

“Kita berharap pemilu 2024 akan datang, masyarakat menjaga persatuan dan kesatuan agar pesta demokrasi berlangsung damai ,” tambahnya.

Baca Juga :  Putri Hadir Memiliki 10 Program Unggulan Untuk Masyarakat Kota Palopo

Senada Wasatgas CSM Polri, Ketua FKUB Makassar, Prof Arifuddin Ahmad juga mengharapkan agar Pemilu 2024 berlangsung damai, aman dan tertib.

“Tentu dengan nilai-nilai yang telah ditetapkan berdasarkan perundang-undangan, terutama nilai kejujuran dan keadilan, kita berharap Pemilu akan datang berlangsung damai dan aman,” pungkasnya.

Seluruh ajaran agama mengajarkan pentingnya kejujuran dan nilai-nilai kearifan lokal, terutama nilai “Sipakatau, Sipakallebbi, Sipakainge”.

“Kami berharap Makassar salah satu kota yang menjadi teladan bagi penyelenggaraan pemilu, yang Jujur, Adil demi Keamanan dan Kedamaian,” ulasnya..

Baca Juga :  Warga RW 13 Buntusu Curhat Kebutuhan dan Keinginan, H Sani Janji Tindaklanjuti 

ISI DEKLARASI KOMITMEN NETRALITAS TNI – POLRI DALAM RANGKA PEMILU DAMAI TAHUN 2024

KAMI ANGGOTA TNI – POLRI MENYATAKAN:

1. MENJAGA DAN MENEGAKKAN PRINSIP NETRALITAS.

2. MENGHINDARI KONFLIK KEPENTINGAN DAN TINDAKAN YANG MENGUNTUNGKAN ATAU MERUGIKAN SALAH SATU PESERTA PEMILU.

3. BERSAMA – SAMA MELAKUKAN UPAYA PENCEGAHAN PELANGGARAN PEMILU DAN POLITIK UANG.

4. SALING BERSINERGI UNTUK MENJAGA KONDUSIFITAS PENYELENGGARAAN PEMILU. (*)

Berita Terkait

Rakorwil BKKP DPW PKS Sulsel: Konsolidasi Strategis untuk Penguatan Kader dan Kepemimpinan
ELSHAM Papua: PSU Pilgub 2025, Momentum Pemulihan Demokrasi di Tanah Papua
Ambo Asse dan Tantangan Modern: Menjawab Kebutuhan Zaman dalam Gerakan Muhammadiyah
Mahkamah Konstitusi Putuskan Pemilihan Wali Kota Palopo Harus Diulang, PAN Tetap Dukung Putri Dakka-Haidir Basir
Warga RW 13 Buntusu Curhat Kebutuhan dan Keinginan, H Sani Janji Tindaklanjuti 
Kampanye Akbar Pata-Dhevy Beri Dampak Positif terhadap Perekonomian Lokal
Debat Kedua Pilkada Luwu, Pata-Dhevy Dinilai Memberikan Harapan Baru bagi Para Penggiat Olahraga
Pata-Dhevy Tegaskan Visi Misi di Debat Publik II
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:59 WIB

Rakorwil BKKP DPW PKS Sulsel: Konsolidasi Strategis untuk Penguatan Kader dan Kepemimpinan

Selasa, 22 Juli 2025 - 06:18 WIB

ELSHAM Papua: PSU Pilgub 2025, Momentum Pemulihan Demokrasi di Tanah Papua

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:13 WIB

Ambo Asse dan Tantangan Modern: Menjawab Kebutuhan Zaman dalam Gerakan Muhammadiyah

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:50 WIB

Mahkamah Konstitusi Putuskan Pemilihan Wali Kota Palopo Harus Diulang, PAN Tetap Dukung Putri Dakka-Haidir Basir

Selasa, 3 Desember 2024 - 18:02 WIB

Warga RW 13 Buntusu Curhat Kebutuhan dan Keinginan, H Sani Janji Tindaklanjuti 

Kamis, 21 November 2024 - 20:47 WIB

Kampanye Akbar Pata-Dhevy Beri Dampak Positif terhadap Perekonomian Lokal

Selasa, 12 November 2024 - 23:04 WIB

Debat Kedua Pilkada Luwu, Pata-Dhevy Dinilai Memberikan Harapan Baru bagi Para Penggiat Olahraga

Selasa, 12 November 2024 - 20:13 WIB

Pata-Dhevy Tegaskan Visi Misi di Debat Publik II

Berita Terbaru